Luka Sahabat

Oleh : ikhsan jamaludin

Sebuah ikatan antara tali persahabatan dengan percintaan. Rumit ketika yang bertentangan menyatu menjadi satu padu. 

Hari ku hampa tanpa dia yang kuberikan perhatian penuh walau dia dengan diriku sangat jenuh. Berat rasanya apabila kita bersatu. Sebab, semua akan menjadi gaduh dengan sebuah akses persatuan yang tidak diberikan penuh. 

Aku tau dia tak menginginkan ini terjadi ! 

Tapi, apalah daya dengan hati ini yang sudah sangat menderita lantaran dia yang sangat ingin terjadi. 

Tolong dengar hati ini jangan kau berlaga tuli !

Sebab ini amat menyakitkan :)

Jakarta, 8 April 2021

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Hilangnya emansipasi Wanita

AKU MULAI MUAK

SEPI YANG MENEPI